Kamis, 21 Juni 2012

Mengkonfigurasikan Routing Dinamis dengan EIGRP


Contoh cara mengkonfigurasikan Routing Dinamis dengan EIGRP dengan packet tracer, seperti gambar di bawah ini:




Untuk langkah Pertama konfigutrasikan dahulu IP Fast Ethernet dan IP Serial pada Router 0 seperti dibawah ini :


Router#configure terminal
Router(config)#int fa0/0
Router(config-if)#ip add 172.16.10.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#exit
Router(config)#int ser2/0
Router(config-if)#ip add 172.16.20.1 255.255.255.0
Router(config-if)#clock rate 64000
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#exit


Langkah ke Dua konfigutrasikan juga IP Fast Ethernet dan IP Serial pada Router 1 seperti di bawah ini :


Router>enable
Router#configure terminal
Router(config)#int fa0/0
Router(config-if)#ip add 172.16.30.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#exit
Router(config)#int ser3/0
Router(config-if)#ip add 172.16.20.2 255.255.255.0
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#exit

Langkah ke Tiga, masuk pada konfigurasi Roter EIGRP, yang pertama pada Router 0 seperti di bawah ini


Router(config)#router eigrp 10
Router(config-router)#network 172.16.10.0 0.0.0.255
Router(config-router)#network 172.16.20.0 0.0.0.255
Router(config-router)#exit

Langkah ke Empat, masuk pada Router 1 untuk konfigurasi Router EIGRP selanjutnya, seperti di bawah ini:


Router(config)#router eigrp 10
Router(config-router)#network 172.16.30.0 0.0.0.255
Router(config-router)#network 172.16.20.0 0.0.0.255
Router(config-router)#exit

* angka "10" pada konfigurasi Router EIGRP adalah  Autonomous System (AS) atau AS number. AS number ini bebas mau menggunakan angka berapa saja, yang penting antara Router 0 dan Ruoter1 sama angkanya.

Langkah ke Lima merubah IP pada PC0 dan PC!:

Pada PC0 :

IP Adreess : 172.16.10.10
Subnet Mask: 255.255.255.0
Default Gateway: 172.16.10.1

 Pada PC1 
:
IP Adreess : 172.16.30.30
Subnet Mask: 255.255.255.0
Default Gateway: 172.16.30.1

Langkah ke Enam yaitu test konfigurasi Router EIGRP apakah sudah terkoneksi dengan benar dengan cara di Ping-kan antar PC yang terhubung kalau seperti gambar di bawah ini berarti router sudah terkoneksi dengan benar :

PC0 ke PC1


  
 PC! ke PC0 :



Sabtu, 09 Juni 2012

ROUTING STATIC



Langkah-langkah:
  1. Buka Program Cisco Packet Tracer
  2. Pilih peralatan yang akan dipakai. Agar Sesuai demean Gambar di atas saya menggunakan:   3 Unit PC, 3 Buah Switch, dan 3 Buah Router
  3. Atur posisi semua peralatan hingga seperti gambar di atas.
  4. Hubungkan PC dengan Switch menggunakan kabel straigh-Though
  5. Hubungkan Switch degan Router menggunakan kabel straigh-Though
  6. Hubungkan Router dengan Router menggunakan kabel Serial DCE (sesuaikan dengan gambar kerja)
Atur Router 1 sebagai berikut

Atur Router 2 sebagai berikut

Atur Router 3 sebagai berikut

Setting IP PC1 seperti di bawah ini, atau bisa menggunakan IP lain dengan catatan masih satu network
Setting IP PC2 seperti di bawah ini, atau bisa menggunakan IP lain dengan catatan masih satu network
Setting IP PC3 seperti di bawah ini, atau bisa menggunakan IP lain dengan catatan masih satu network
Nah sekarang tinggal cek Koneksinya, untuk itu bisa gunakan perintah-perintah dibawah ini untuk memeriksa koneksi setelah pengkonfigurasian router
  • Ping
  • Traceroute
  • Show ip route
  • show ip interface brief
  • show cdp neighbors detail
Pemeriksaan koneksi pada router 1
Pemeriksaan koneksi pada router 2
Pemeriksaan koneksi pada router 3
Tes Koneksi dengan Ping pada Command Prompt
Ping PC 1 ke PC 2
Ping PC 1 ke PC 3
Ping PC 2 ke PC 1
Ping PC 2 ke PC 3
Ping PC 3 ke PC 1

Ping PC 3 ke PC 2
Tambahan:–:))
ROUTE SUMMARIZATION